Buku Saku Doa-doa dalam Sehari Semalam


almiftah.id - Dalam kehidupan kita diperintahkan oleh Allah untuk berusaha dan berdoa.

Berusah adalah bentuk ikhtiar kita, namu tak cukup hanya berikhtiar, kita juga harus berdoa kepada Allah SWT, agar apa yang kita kerjakan mendapatkan ridho Allah SWT.

Ini merupakan kumpulan doa-doa dalam sehari semalam yang termaktub dalam kitab bidayatul Hidayah, karya Hujjatul Islam Imam Al-Ghazali

Berbagi

Posting Komentar